Menambang Mata Uang Crypto Buat Kamu yang Banyak Waktu Luang


Kemajuan teknologi memang tidak bisa dipungkiri lagi lajunya, banyak cara-cara online dan mudah untuk menambah pundi pundi rupiah. Salah satunya adalah menambang mata uang digital yang tersebar didunia maya seperti bitcoin atau crypto.

Pada kesempatan kali ini saya akan sedikit berbagi tentang pengalaman bagaimana berkenalan dengan salah satu aplikasi untuk menambang uang tersebut. Kebetulan mata uang digital yang sedang saya tambang adalah crypto melalui aplikasi Cryptohuge.
 
Tanpa ragu setelah diajari oleh teman saya, saya pun segera mendaftar di aplikasi ini karena semuanya gratis dan tidak ada transaksi uang sepeserpun. Namun meski begitu saya juga tidak terlalu berambisi banget untuk berhasil dalam kegiatan menambang ini, karena dalam dunia digital hal apapun bisa saja terjadi secara tiba tiba.
 
Syarat agar bisa panen di Cryptohuge. 
Syarat pertama yang harus di miliki oleh para penambang adalah sabar dan tetalen, karena dalam Cryptohuge kita akan memanen perharinya hanya 2 $ saja. Sedangkan jumlah minimal penarikan saldo harus berada di angka 1000 $ tentu butuh waktu yang cukup lama.
 
Bisakah Cryptohuge mengalami Scam
Tentunya segala kemungkinan sangat bisa terjadi, oleh karena itu setelah saya memutuskan untuk aktif di Cryptohuge saya mempelajari berbagai macam artikel tentang Cryptohuge. Banyak spekulasi tentang aplikasi ini namun mengingat aplikasi ini baru saja di luncurkan pada tahun 2017 lalu kemungkinnan mengalami scam atau hilang dari internet adalah 50:50 untuk jangka waktu 1 atau 2 tahun.
 
Cara mendaftar di Cryptohuge.
Caranya cukup mudah banget cukup masuk ke Cryptohuge atau klik link di sini Cryptohugelink. Sesudah itu tinggal memasukkan email dari akun yang sudah sobat miliki, bisa gmail, face book, instagram dll pilih salah satu.
 
Setelah itu bisa langsung menambang crypto degan cara klik menu (pojok kiri atas) pilih menu serve rent. Pada menu ini kita akan disuguhi beberapa menu dengan imbalan dollar yang berlipat, namun karena masih pemula kita hanya bisa memilih yang 100 $ dengan bayaran 2 $ perharinya. Klik rent untuk memulai nambang dan tunggu selama 24 jam untuk mengasilkan dollar, ulangi langkah ini hingga mencapai level berikutnya.
 

Cara mengambil hasil nambang di Cryptohuge.
Untuk bisa mengambil hasil menamang, kita harus menunggu hingga saldo berjumlah 1000$ yang jika dikalikan dengan rupiah saat ini jumlahnya sekitar 15.000.000 an, tentu jumlah yang sangat fantastis.
 
Setelah mencukupi jumlah penarikan kita bisa menambil memalui akun pay pal yang kita sematkan kodenya pada menu withdrawal dengan cara mengisi akun penarikan melalui paypal dan kode paypal.
 
Tips untung menambang di Cryptohuge.
Kegiatan nambang di Cryptohuge untungnya adalah 50:50 karena saya sendiri belum membuktikannya, namun selama aplikasi ini tidak scam dalam kurun waktu jumlah saldo mencapai 1000$ maka bisa dipastikan sobat bakal untung besar.
 
Karena aplikasi ini gratis jadi tidak ada salahnya kita mencoba karena paling mentok kita hanya akan kehilangan data internet. Atau jika punya jaringan  wifi mungkin bisa lebih hemat lagi.



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Menambang Mata Uang Crypto Buat Kamu yang Banyak Waktu Luang"

Post a Comment